![Aya Canina. [Instagram/ayacanina]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/02/10/75351-aya-canina.jpg)
Sementara itu berdasarkan pengakuan Aya Canina, ia sudah mendapatkan kekerasan selama berpacaran dengan Isa Elfasya, tiga setengah tahun.
"Saya merasa mereka hanya mementingkan keberlangsungan proyek band. Si bassist pernah bilang 'ini bukan soal kalian berdua. Ada band disini, damai saja'. Ya lalu, bagaimana dengan keselamatan saya?" tulis Aya Canina di Instagram.