3. Tim Kepolisian dan Sandera

Di pihak kepolisian, ada Kim Yoon Jin sebagai Seon Woo Jin. Dia bergabung dengan Kim Sung Oh yang berperan sebagai kapten Cha Moo Hyuk, mantan agen khusus.
Para sandera sendiri ada Park Myung Hoon (direktur Royal Mint), Jo Young Min, dan Lee Joo Bin sebagai akuntan cantik Yoon Mi Sun yang menjadi selingkuhan Jo Young min.
4. Pihak produksi
Drama ini bakal digarao oleh sutradara Kim Hong Sun.Dia sudah beberapa kali memproduksi drama action dan kriminal seperti Son: The Guest, Voice, dan Black.
Untuk skenarionya akan ditulis oleh Ryu Yong Jae. Yang akan menjadi co-produser adalah BH Entertainment yang pernah menghasilkan A Single Rider dan Miss Baek, dan Content ZIUM dari Itaewon Class, Go Back Couple, More than Friends, dan Run On.
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar