Jajan Tahu Susu Seharga Rp 150 Ribu, Rafathar Bikin Netizen Gregetan

Sumarni Suara.Com
Senin, 17 Januari 2022 | 07:00 WIB
Jajan Tahu Susu Seharga Rp 150 Ribu, Rafathar Bikin Netizen Gregetan
Raffi Ahmad, Nagita Slavina, dan Rafathar. (Instagram/@raffinagita1717)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Duit Rp 150 ribu berasa Rp 5 ribu buat beli gorengan," timpal @vhyy_7ofc.

"Mohon maaf Aa Rafathar Rp 150 ribu berharga banget buat bunda isi token listrik sebulan," imbuh @heldya__.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI