![Potret terbaru Tukul Arwana [Youtube/Indosiar]](https://media.suara.com/pictures/original/2022/01/12/47411-potret-terbaru-tukul-arwana-youtubeindosiar.jpg)
7. Putra Tukul yang kini telah menjadi polisi juga mengabarkan kondisi terbaru Tukul Lewat video di Instagram. Egha Prayudi menuliskan caption haru, "Cepet sembuhhh MyHero,' tulisnya.
![Potret terbaru Tukul Arwana [Youtube/Indosiar]](https://media.suara.com/pictures/original/2022/01/12/96634-potret-terbaru-tukul-arwana-youtubeindosiar.jpg)
8. Dukungan dan doa membanjiri kolom komentar Instagram Egha Prayudi. Banyak orang yang mendoakan kesembuhan Tukul Arwana. Dan berharap agar sang komedian bisa segera pulih seperti sedia kala.
![Potret terbaru Tukul Arwana [Youtube/Indosiar]](https://media.suara.com/pictures/original/2022/01/12/49318-potret-terbaru-tukul-arwana-youtubeindosiar.jpg)
9. Walau sakit, tapi Tukul Arwana terlihat tetap semangat agar bisa sembuh. Ia menjalani semua pengobatan yang memang harus dijalani dengan rutin.
![Potret terbaru Tukul Arwana [Youtube/Indosiar]](https://media.suara.com/pictures/original/2022/01/12/69207-potret-terbaru-tukul-arwana-youtubeindosiar.jpg)
Kontributor : Safitri Yulikhah