"Tidak lupa pula saya ingin berterima kasih yang sebesar besarnya kepada orang-orang baik di sekitar kami maupun orang-orang yang bahkan tidak mengenal kami secara personal namun selalu mendokan kesehatan pada istri dan anak saya," ucapnya.
"Semoga doa dan kebaikan kalian mendapat ganjaran kebaikan pula dari Allah SWT," kata Billar lagi.