SM Entertainment Umumkan SuperM Versi Idol Cewek, Girls On Top

Sumarni Suara.Com
Senin, 27 Desember 2021 | 08:38 WIB
SM Entertainment Umumkan SuperM Versi Idol Cewek, Girls On Top
Girls On Top [Instagram/@smtown]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Wow SuperM versi cewek," timpal @sandrinaandeslysa.

Boyband SuperM [Instagram/@superm]
Boyband SuperM [Instagram/@superm]

Sebelumnya, SM Entertainment memang sudah memperkenalkan boyband dengan konsep serupa Girls On Top. Dia adalah SuperM.

SuperM terdiri dari member berbakat dari grupnya masing-masing seperti Kai EXO, Baekhyun EXO, Taemin SHINee, Taeyong NCT, Mark NCT, Lucas WayV dan Ten WayV.

SuperM cukup sukses dan sudah merilis banyak hits lagu termasuk Jopping, One, Tiger Inside dan masih banyak lagi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI