4 Artis Menikah Usai Dijodoh-jodohkan Netizen, Lesti Kejora Paling Fenomenal

Sumarni Suara.Com
Kamis, 23 Desember 2021 | 11:03 WIB
4 Artis Menikah Usai Dijodoh-jodohkan Netizen, Lesti Kejora Paling Fenomenal
Rizky Billar dan Lesti Kejora di ajang Indonesian Music Awards (IMA) 2021, Senin (6/12/2021) malam. [dokumentasi pribadi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ketika Ammar Zoni dan Irish Bella putus dengan pacar masing-masing, mereka akhirnya menjadi dekat. Apalagi keduanya membintangi sinetron Cinta Suci.

Hubungan asmara Irish Bella dan Ammar Zoni rupanya tak lepas dari campur tangan netizen. Mereka pun menikah dan punya satu anak.

3. Lesti Kejora dan Rizky Billar

Potret kebersamaan Lesti Kejora dan Rizky Billar sejak awal tahun 2021. [Instagram/rizkybillar]
Potret kebersamaan Lesti Kejora dan Rizky Billar sejak awal tahun 2021. [Instagram/rizkybillar]

Hubungan keduanya sempat bikin heboh. Awalnya mereka dipertemukan di sebuah acara karena sama-sama baru ditinggal menikah orang terdekatnya.

Mendapat julukan sadboy dan sadgirl, netizen gencar menjodohkan Lesti Kejora dan Rizky Billar agar bisa bersama.

Keinginan itu pun terwujud. Keduanya kini sudah menikah dan Lesti Kejora sendiri sedang hamil anak pertamanya.

4. Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar

Pasangan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar saat menggelar jumpa pers terkait acara tujuh bulanan kehamilan Aurel di Pondok Indah, Jakarta Selatan, Sabtu (18/12/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Pasangan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar saat menggelar jumpa pers terkait acara tujuh bulanan kehamilan Aurel di Pondok Indah, Jakarta Selatan, Sabtu (18/12/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]

Selanjutnya ada Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar. Kedekatan keduanya berawal saat kolaborasi konten YouTube bareng.

Melihat itu, netizen merasa Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar pasangan yang cukup serasi. Semenjak itu, keduanya mulai dijodoh-jodohkan. 

Baca Juga: Lesti Kejora ke Ibunya: Mah Teteh Belum Bisa Jadi Anak yang Baik

Setelah cukup lama dekat, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah memutuskan buat menikah. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI