Tak Cuma Petisi, Drama Snowdrop Juga Dapat 452 Komplain dari Warga Sipil

Senin, 20 Desember 2021 | 12:08 WIB
Tak Cuma Petisi, Drama Snowdrop Juga Dapat 452 Komplain dari Warga Sipil
Snowdrop. (Instagram/@snowdrop.drama)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Nggak mau nonton, nunggu beritanya adem ayem dulu baru nonton," ungkap lainnya.

"Semoga bisa lanjut sampai episode terakhir," harapan yang lain.

Jung Hae In dan Jisoo di drama Korea Snowdrop (mydramalist)
Jung Hae In dan Jisoo di drama Korea Snowdrop (mydramalist)

Terbaru, ada beberapa brand menarik diri dari iklan di drama Korea "Snowdrop". Ada beberapa brand yaitu Ssarijae Maeul, Ganisong, Dopyongyo, Hans Electronic dan Teazen meminta maaf dan memberikan klarifikasi soal iklan di drama tersebut.

Rating episode perdana "Snowdrop" sendiri sudah tayang dan capai angka yang cukup memuaskan yakni 2,9%. Wah, semoga yang terbaik buat drama Korea "Snowdrop" ya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI