5 Artis Dicap Playboy Ternyata Family Man, Sering Gonta-ganti Pacar

Farah Nabilla Suara.Com
Senin, 20 Desember 2021 | 10:28 WIB
5 Artis Dicap Playboy Ternyata Family Man, Sering Gonta-ganti Pacar
Artis dicap playboy ternyata family man. (instagram/@young_lex18)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Terlalu sering bergonta-ganti pacar membuat seseorang rentan dicap sebagai playboy/playgirl. Tapi tak selamanya cap itu terbukti benar. Buktinya, sejumlah artis dicap playboy ternyata family man.

Setelah menikah dan berkeluarga, barulah terlihat bahwa ternyata mereka sangat dekat dengan keluarganya—family man. Tak hanya bekerja sebagai tanggung jawab memberi nafkah kepada keluarga, mereka juga tak ragu melakukan tugas rumah tangga sebagaimana seharusnya seorang laki-laki.

Lalu siapa saja artis dicap playboy ternyata family man? Yuk, simak daftar selengkapnya berikut ini!

1. Raffi Ahmad

Raffi Ahmad dan Nagita Slavina [Instagram]
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina [Instagram]

Sejak terjun ke dunia hiburan, tak terhitung banyaknya pacar Raffi Ahmad, mulai dari Laudya Cynthia Bella sampai Yuni Shara dan Tyas Mirasih. Nagita Slavina jadi pelabuhan terakhirnya.

Siapa sangka, setelah menikah dengan Nagita Slavina, ia begitu perhatian dengan keluarganya, termasuk sang anak, Rafathar dan Rayyanza Malik Ahmad.

2. Baim Wong

Baim Wong, Paula Verhoeven dan Kiano Tiger Wong. [Instagram]
Baim Wong, Paula Verhoeven dan Kiano Tiger Wong. [Instagram]

Sebelum akhirnya menikah dengan model Paula Verhoeven, Baim Wong sempat menjalani hubungan dengan sembilan perempuan, termasuk Marshanda dan Yasmine Wildblood.

Kendati demikian, sifat playboynya hilang setelah menikah dan punya anak. Ia berfokus pada ketahanan keluarga dan ketahanan konten.

Baca Juga: Irwansyah Ditipu Saudara hingga Rumah dan Tanah Raib, Zaskia Sungkar: Semuanya Hilang

3. Ricky Harun

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI