6 Potret Lawas Happy Asmara Saat Masih di Orkes Dangdut, Kostum Jadi Sorotan

Farah Nabilla Suara.Com
Minggu, 05 Desember 2021 | 17:27 WIB
6 Potret Lawas Happy Asmara Saat Masih di Orkes Dangdut, Kostum Jadi Sorotan
Potret lawas Happy Asmara [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
potret lawas Happy Asmara saat masih di orkes dangdut. [Youtube]
potret lawas Happy Asmara saat masih di orkes dangdut. [Youtube]

Sesuai dengan usianya, Happy berpakaian seperti anak muda biasa dengan perpaduan celana jeans dan blus. Ia tak memaksakan diri harus memakai baju yang mewah atau dress yang biasa dipakai penyanyi dangdut.

4. Percaya diri dengan suaranya

potret lawas Happy Asmara saat masih di orkes dangdut. [Youtube]
potret lawas Happy Asmara saat masih di orkes dangdut. [Youtube]

Kesederhanaan penampilan Happy Asmara menunjukkan bahwa penyanyi yang satu ini memang percaya diri dengan suaranya. Ia tak ambil pusing untuk mengurus penampilan.

5. Selalu semangat

potret lawas Happy Asmara saat masih di orkes dangdut. [Youtube]
potret lawas Happy Asmara saat masih di orkes dangdut. [Youtube]

Salah satu ciri khas yang ditemukan saat Happy Asmara manggung adalah semangatnya yang begitu besar untuk menyanyi di depan para penonton dan mengajak penonton berinteraksi.

6. Hujan bukan penghalang

potret lawas Happy Asmara saat masih di orkes dangdut. [Youtube]
potret lawas Happy Asmara saat masih di orkes dangdut. [Youtube]

Saat manggung, Happy Asmara juga pernah kehujanan lho. Tapi ia tetap melanjutkan penampilannya dengan maksimal.

Itu dia potret lawas Happy Asmara saat masih di orkes dangdut. Bagaimana kalau dibandingkan dengan yang sekarang?

Kontributor : Chandra Wulan

Baca Juga: Bikin Nangis Happy Asmara, Ini Lirik Lagu Widodari Denny Caknan feat Guyon Waton

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI