Shenina Cinnamon Bangga Jadi Duta Jakarta Film Week 2021

Yazir FaroukIsmail Suara.Com
Jum'at, 19 November 2021 | 09:53 WIB
Shenina Cinnamon Bangga Jadi Duta Jakarta Film Week 2021
Potret Shenina Cinnamon pakai makeup tebal. (Instagram/shenacinnamon)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kegiatan festival secara offline digelar di CGV, Cinema XXI dan Hotel Ashley. Sementara pemutaram film secara online tayang di vidio.com. JFW 2021 digelar mulai dari 18 hingga 21 November mendatang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI