Uang Duka Vanessa Angel Diminta Tak Dibuat Mabuk, Presiden Jokowi Hadiri FFI 2021

Ferry Noviandi Suara.Com
Rabu, 10 November 2021 | 23:31 WIB
Uang Duka Vanessa Angel Diminta Tak Dibuat Mabuk, Presiden Jokowi Hadiri FFI 2021
Adik Bibi Ardiansyah, Fuji. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Adam Deni berkoar mengenai Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah yang meninggal dunia dalam kasus kecelakaan, pada 4 November lalu. Deni menyoroti soal duit uang duka yang dipegang adik Bibi, Fuji.

Melalui unggahan di Instagram, Adam Deni meminta masyarakat menyoroti dan mengawal uang duka yang diterima Fuji. Ia beharap, uang tersebut digunakan untuk masa depan putra Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah, Gala Sky Ardiansyah.

Tapi di situ, ia juga sekaligus khawatir duit tersebut dipakai mabuk-mabukan. Meski tak menyebut nama, namun warganet yakin yang dimaksud Adam Deni adalah Fuji.

"Semoga pihak yang menerima uang duka dari beberapa pengusaha besar di Jawa Timur dan Bali bisa dimanfaatkan dengan baik untuk masa depan Gala," tulis Adam Deni pada Selasa (9/11/2021).

"Uangnya jangan dipake buat mabuk-mabukan di club yah," kata Adam Deni menyambung.

Dalam tulisannya, Adam Deni megungkap kalau "Si Bocil" hobi dugem dan mabuk-mabukan.

"Spill tipis dulu buat si Bocil yang nerima uang duka dari pengusaha-pengusaha di Jawa Timur dan Bali. Si bocil yang nerima uang duka ini suka mabok-mabokan di club loh sama circlenya," kata Adam Deni.

Unggahan Adam Deni pun ramai dikomentari warganet dan menjadi salah satu berita pilihan dari entertainment Suara.com sepanjang Rabu (10/11/2021).

Tapi selain itu, kami juga telah menghimpun berita pilihan lainnya yang tak kalah menarik. Apa saja beritanya, simak selengkapnya di sini:

Baca Juga: Daftar Lengkap Peraih Piala Citra di Ajang Festival Film Indonesia 2021

1. Kesaksian Penjual Nanas Selamatkan Anak Vanessa Angel: Dia Merangkak di depan Mobil

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI