
Tom Cruise mengalami kejadian buruk setelah seorang reporter menyodorkan mikrofon palsu isi air saat sang aktor berjalan di red carpet. Walhasil, wajah bintang Mission Impossible itu basah.
5. Ryan Seacrest

Ryan Seacrest pernah merasa dongkol di red carpet karena ulah Sacha Baron Cohen tiba-tiba menghampirinya dan menuangkan abu ke bajunya hingga membuat tuksedonya kotor.

Angelina Jolie baru-baru ini tampil memukau di Premiere Eternals. Tapi siapa sangka, rambut ekstensi yang ia pakai malah mengacaukan penampilannya lantaran dipasang tidak presisi.
Itulah deretan artis alami hal tak terduga di red carpet. Bagaimana menurutmu?