5 Fakta Kisah Cinta Zayn Malik dan Gigi Hadid, Kini Dikabarkan Putus Gegara Yolanda Hadid

Jum'at, 29 Oktober 2021 | 16:27 WIB
5 Fakta Kisah Cinta Zayn Malik dan Gigi Hadid, Kini Dikabarkan Putus Gegara Yolanda Hadid
Model Gigi Hadid (kanan) dan sang kekasih Zayn Malik. [AFP/Timothy A. Clary]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

6. Kembali dikabarkan putus

Berdasarkan laporan People, Zayn Malik dan Gigi Hadid disebutkan tak lagi bersama. Kini, Gigi sedang fokus terhadap tumbuh kembang sang anak, Khai. Sang supermodel berupaya melindungi buah hatinya itu.

"Mereka berdua adalah orang tua yang baik. Yolanda tentu saja sangat protektif terhadap Gigi. Dia menginginkan yang terbaik untuk putri dan cucunya," kata seorang sumber dikutip dari People, Jumat (29/10).

Hingga kini, Zayn Malik maupun Gigi Hadid belum memberikan komentar lebih lanjut terkait kabar perpisahan mereka.

Itulah deretan fakta kisah cinta Zayn Malik dan Gigi Hadid. Bagaimana menurutmu?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI