Film Animasi Riki Rhino Tembus Pasar Internasional

Rabu, 27 Oktober 2021 | 19:11 WIB
Film Animasi Riki Rhino Tembus Pasar Internasional
Film animasi Riki Rhino
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kalau bicara animator Indonesia jago-jago, pintar-pintar, hebat-hebat. Tapi secara industri kita belum berkembang, baru mulai. Jadi kalau di negara tertentu industrinya sudah besar," ucap Lucki.

Para pengisi suara di antaranya Hamish Daud Wyllie, Ge Pamungkas, Zack Lee, Mo Sidik, Raden Mas Cemen, Aurel Hermansyah, Arsy Hermansyah, Mikaela Lee, dan M Ridwan Kamil.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI