Diisukan Cerai, Pernikahan Shandy Aulia dan David Herbowo Sempat Tak Direstui Ayah

Farah Nabilla Suara.Com
Jum'at, 15 Oktober 2021 | 15:59 WIB
Diisukan Cerai, Pernikahan Shandy Aulia dan David Herbowo Sempat Tak Direstui Ayah
Shandy Aulia dan David Herbowo. (Instagram/@shandyaulia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Shandy Aulia pun mengatakan kalau hubungan ayah dan suaminya baik-baik saja.

“Kalau enggak rukun pilihannya apa lagi, maksudnya lebih enak rukun enggak sih daripada ribut sana ribut sini karena kan yang dirugikan kan diri sendiri kalau kita banyak menyimpan kepahitan di hati,” pungkas Shandy Aulia.

Seperti diketahui, rumor retaknya rumah tangga Shandy Aulia dan David Herbowo mencuat kala ibu satu anak itu tak lagi mencantumkan status 'istri' di bio Instagramnya. Ia juga mengunggah potret berdua saja dengan sang anak tanpa didampingi suami.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI