3 Artis Ngelawak di Momen Tak Biasa, Ada yang Hibur Anak TK

Kamis, 14 Oktober 2021 | 16:30 WIB
3 Artis Ngelawak di Momen Tak Biasa, Ada yang Hibur Anak TK
Grup Patrio. (Instagram/@ekopatriosuper)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Grup lawak Patrio [YouTube/Trans7 Official]
Grup lawak Patrio [YouTube/Trans7 Official]

Parto pun juga pernah ngelawak di acara tak biasa. Bukan remaja ataupun orang tua, ia justru ngelawak di depan anak TK. Menurutnya, banyak tantangan saat ngelawak termasuk ditarik kumisnya hingga minta tiup balon.

Itu tadi tiga artis ngelawak di momen tak biasa. Wah, ada kocak tapi ngeri juga ya?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI