10 Potret Alshad Ahmad Bareng Harimau, Akrab dengan Jinora dan Eshan

Rabu, 13 Oktober 2021 | 14:52 WIB
10 Potret Alshad Ahmad Bareng Harimau, Akrab dengan Jinora dan Eshan
Alshad Ahmad [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Potret Alshad Ahmad dan Harimau. (Instagram/@alshadahmad)
Potret Alshad Ahmad dan Harimau. (Instagram/@alshadahmad)

7. Alshad Ahmad memperlakukan harimau-harimaunya dengan penuh kasih sayang. Ia mengelus atau bertatapan dengan harimau peliharaannya untuk mengungkap kasih sayang. Bagi masyarakat, ukuran harimau yang besar serta kebuasan mereka membuat tak semua orang berani melakukan hal tersebut.

Potret Alshad Ahmad dan Harimau. (Instagram/@alshadahmad)
Potret Alshad Ahmad dan Harimau. (Instagram/@alshadahmad)

8. Saat berada di dalam kandang Eshan dan Jinora, Alshad Ahmad sempat-sempatnya selfie. Tak ada ketakutan atau ketegangan di wajah Sarjana Ekonomi dari Universitas Padjajaran tersebut. Sedangkan harimaunya berada di luar kandang dan asyik bermain di rerumputan rumah Alshad yang cukup luas bagi mereka.

Potret Alshad Ahmad dan Harimau. (Instagram/@alshadahmad)
Potret Alshad Ahmad dan Harimau. (Instagram/@alshadahmad)

9. Eshan rupanya juga sudah 'ketiban' endorse. Bersama Alshad Ahmad, Eshan menjalani pemotretan untuk sebuah produk. Tetapi untuk mendapatkan potret apik bareng Eshan, Alshad Ahmad h arusmemberikan daging kesukaan peiharaannya itu sebagai pancingan.

Potret Alshad Ahmad dan Harimau. (Instagram/@alshadahmad)
Potret Alshad Ahmad dan Harimau. (Instagram/@alshadahmad)

10. Tak melulu foto, Alshad Ahmad juga membagikan kebersamaannya dengan para satwa liar dengan video konten di YouTube. Salah satu tujuannya agar foto-foto Alshad tidak dibilang editan. Foto Alshad memang 'tidak realistis' apabila melihatnya memperlakukan satwa liar tersebut seperti kucing atau hewan peliharaan lain.

Potret Alshad Ahmad dan Harimau. (Instagram/@alshadahmad)
Potret Alshad Ahmad dan Harimau. (Instagram/@alshadahmad)

Itulah deretan potret Alshad Ahmad bareng harimau yang kerap curi perhatian. Bagaimana pendapatmu? 

Kontributor : Neressa Prahastiwi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI