![Potret Kedekatan Luna Maya dengan Ibunda. [Instagram/lunamaya]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/10/12/46336-potret-kedekatan-luna-maya-dengan-ibunda.jpg)
Disandingkan bersebelahan, wajah Luna Maya ternyata sangat mirip dengan sang ibunda. Sama-sama cantik dan mempesona!
5. Mengenang sang ayah
![Potret Kedekatan Luna Maya dengan Ibunda. [Instagram/lunamaya]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/10/12/62765-potret-kedekatan-luna-maya-dengan-ibunda.jpg)
Dalam foto ini, ibunda Luna Maya memegang potret suaminya, atau ayah dari Luna Maya yaitu Uut Bambang Sugeng yang merupakan orang asli Bali.
6. Ibunda sering komentari berita
![Potret Kedekatan Luna Maya dengan Ibunda. [Instagram/lunamaya]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/10/12/93456-potret-kedekatan-luna-maya-dengan-ibunda.jpg)
Pada suatu kesempatan, Luna Maya pernah mengungkapkan bahwa sang ibu sering mengomentari berita tentang dirinya yang beredar di media sosial maupun televisi.
Sang ibu biasanya menanyakan tayangan penuh gimik dan meminta klarifikasi langsung dari sang putri.
7. Tak pernah absen ucapkan Selamat Hari Ibu
![Potret Kedekatan Luna Maya dengan Ibunda. [Instagram/lunamaya]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/10/12/62001-potret-kedekatan-luna-maya-dengan-ibunda.jpg)
Setiap hari ibu internasional yang dirayakan pada 10 Mei, Luna Maya tak pernah absen mengucapkan Selamat Hari Ibu kepada sang ibunda. Ia selalu mengunggah foto ibunya dengan ucapan selamat dan terkadang juga diiringi doa agar ibunya selalu sehat dan bahagia.
Nah, itu dia potret kedekatan Luna Maya dengan ibunda. Bagaimana menurutmu?
Baca Juga: Heboh! Luna Maya Bagikan Momen Langka Ketemu Ariel NOAH, Netizen: Semoga Berjodoh
Kontributor : Chandra Wulan