Selain itu, janda berinisial S ini mengatakan dirinya melakukan hal tak lazim itu di suatu hotel yang enggan dibeberkannya pada 2019.
Pada kesempatan yang sama, hadir pula Marlina Octoria yang diketahui baru-baru ini juga melaporkan Mansyardin Malik atas dugaan perlakuan penyimpangan seksual.
Sunan Kalijaga juga hadir dalam agenda ini mendampingi Marlina Octoria sebagai kuasa hukumnya.