Bikin Melongo, Juragan 99 Beri Hadiah Istri Tas Mewah Seharga Rp 4,6 Miliar

Ferry Noviandi Suara.Com
Senin, 11 Oktober 2021 | 00:03 WIB
Bikin Melongo, Juragan 99 Beri Hadiah Istri Tas Mewah Seharga Rp 4,6 Miliar
Shandy Purnamasari ultah ke-30 dan mendapat kejutan spesial dari suami, Gilang Widya Pramana. Di antara kejutan, tas Hermes seharga Rp 4,6 miliar paling bikin warganet geleng-geleng. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tidak sampai di situ, Gilang Widya Pramana juga memberikan sebuah tas mewah merk Hermes. Yang bikin melongo, tas tersebut seharga Rp 4,6 miliar.

Ultah ke-30 Shandy Purnamasari dihadiri sejumlah artis seperti Raffi Ahmad, Nagita Slavina, Atta Halilintar, Aurel Hermansyah, Marshel Widianto dan lainnya. [Instagram]
Ultah ke-30 Shandy Purnamasari dihadiri sejumlah artis seperti Raffi Ahmad, Nagita Slavina, Atta Halilintar, Aurel Hermansyah, Marshel Widianto dan lainnya. [Instagram]

Shandy Purnamasari tentu saja sangat bahagia dengan kejutan yang diberikan sang suami. Owner MS Glow ini juga terharu karena kedua anaknya, Felicia dan Amber juga ikut memberi kejutan kepadanya. 

"Biasanya kalau aku ulang tahun mereka nggak bangun malam-malam, tapi hari ini mereka bangun," tutur Shandy Purnamasari di Instagram.

Ulang tahun Shandy Purnamasari juga terlihat meriah dan dihadiri sejumlah rekan artis dan selebriti. Mereka di antaranya pasangan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, Marshel Widianto, Maharani Kemala dan Dewa Gede Adiputar dan lainnya.
Adiputra. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI