Istri Keguguran, Onadio Leonardo Khawatir Gara-gara Sering Pamer

Sabtu, 09 Oktober 2021 | 10:57 WIB
Istri Keguguran, Onadio Leonardo Khawatir Gara-gara Sering Pamer
Potret Beby Prisillia istri Onadio Leonardo. (Instagram/onadioleonardo_official)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebelumnya, Istri Onadio Leonardo, Beby Prisillia baru saja mengalami keguguran. Musibah itu berawal saat Beby Prisilia menyadari adanya flek yang keluar pada 27 Agustus 2021.

Padahal perempuan berusia genap 24 tahun ini tidak melakukan aktivitas berat. Akhirnya, Dokter memberikan obat penguat untuk janin Beby Prisillia sebagai solusi.

Namun, sesuatu yang buruk terjadi pada istri Onadio Leonardo selama berhari-hari. Benar saja, saat dokter memeriksa janin Beby Prisillia, bentuk janin dan plasentanya tidak dalam keadaan normal.

Sampai pada 31 Agustus, Beby Prisillia kembali ke rumah sakit untuk membersihkan rahimnya. Beruntung, dalam kondisi itu, ada sang suami dan keluarga yang memberikan dukungan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI