Sedang Celaka, Pevita Pearce Kesal Arsyah Rasyid Justru Menertawakannya dan Dibikin Konten

Sabtu, 11 September 2021 | 17:03 WIB
Sedang Celaka, Pevita Pearce Kesal Arsyah Rasyid Justru Menertawakannya dan Dibikin Konten
Pevita Pearce dan Arsyah Rasyid [Instagram/@pevpearce]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tidak sampai di situ, Pevita pun masih membahasnya ketika mereka sudah sampai di sebuah tempat makan, "Di balik masker itu lagi ketawa-ketawa, tuh, ngeliatin video tadi, 'Hahaha kena poop, kena poop'."

Tidak tega, Arsyah Rasyid pun mencoba menenangkan sang kekasih dengan mengusap-usap kepala Pevita.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI