Hotman Paris Posting Video Ceramah Ustaz, Bahas Hukum Islam?

Tinwarotul Fatonah Suara.Com
Jum'at, 10 September 2021 | 13:24 WIB
Hotman Paris Posting Video Ceramah Ustaz, Bahas Hukum Islam?
Hotman Paris [Yuliani/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Postingan Hotman Paris langsung diserbu netizen. Tak sedikit yang tak sepakat dengan ceramah ustaz. Karena konteks dalam ayat Alquran tersebut berbeda.

Kemesraan Hotman Paris dan Istri (Instagram/@hotmanparisofficial)
Kemesraan Hotman Paris dan Istri (Instagram/@hotmanparisofficial)

"Harta apa yg kamu INFAKKAN..hendaknya diperuntukan bagi ke 2 orang tua, kerabat dan anak yatim......garis bawah ya.....INFAKKAN....kslau NAFKAH wajib istri dan anak dulu..krn istri itu kan tanggung jawab yg diambil oleh si pria...setau saya sih," komentar seorang netizen.

"Dew mesti sejajar ustaz.. kalau ke banyakkan sama ortu juga bagaimana nasip istri ya?? istri jg yg melahirkan anak.. mengurus suami jg rumah tangganya.. aduh gimana ini?? sebisa lakinya bagaimana mengatur wkt antara ortu dan istri.. kalau gak tu gak usah nikah aja ya.. gimana hihi," komentar netizen lainnya.

Postingan Hotman Paris itu pun dalam hitungan jam sudah mendapat lebih dari 2 ribu komentar dan 514 ribu likes.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI