8 Rekomendasi Drama Yoon Sun Woo yang Sayang Dilewatkan

Selasa, 07 September 2021 | 19:29 WIB
8 Rekomendasi Drama Yoon Sun Woo yang Sayang Dilewatkan
Drama Yoon Sun Woo (instagram/@yoonsxx)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Aktor Korea berbakat, Yoon Sun Woo ultah ke-36 pada 7 September ini. Kalau kamu penasaran dengan sosoknya, ada beberapa drama Yoon Sun Woo yang wajib dikepoin berikut ini. 

Tahun 2003, Yoon Sun Woo pertama kali terjun ke dunia akting lewat peran kecil dalam film The Circle. Ia kemudian langganan menjadi pemeran pendukung dan beberapa kali menjadi pemeran utama drama drama harian.

Potret Transformasi Yoon Sun Woo (instagram/@yoonsxx)
Potret Transformasi Yoon Sun Woo (instagram/@yoonsxx)

Nggak perlu berlama-lama, berikut ini 8 rekomendasi drama Yoon Sun Woo yang wajib kamu tonton. 

1. Abiding Love Dandelion (2014)

Drama Yoon Sun Woo (Imdb)
Drama Yoon Sun Woo (Imdb)

Abiding Love Dandelion adalah drama harian KBS yang dibintangi Yoon Sun Woo sebagai pemeran utama. Namun kisahnya berfokus pada tokoh utama wanita yang diperankan oleh Kim Ga Eun.

Abiding Love Dandelion mengambil setting tahun 1960-an dan 1970-an, di mana dua saudara perempuan bekerja di pabrik tepung dan mengalami hidup dan cinta. Yoon Sun Woo berperan sebagai Shin Tae Oh.

2. Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo (2016)

Drama Yoon Sun Woo (instagram/@yoonsxx)
Drama Yoon Sun Woo (instagram/@yoonsxx)

Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo dibintangi nama-nama terkenal seperti IU, Lee Jun Ki, Kang Ha Neul, Nam Joo Hyuk, Hong Jong Hyun dan banyak lagi. Yoon Sun Woo juga turut membintangi drama sageuk bersetting kerajaan dinasti Goryeo ini sebagai Pangeran ke-9 Wang Won.

Drama adaptasi novel Tiongkok berjudul Bu Bu Jing Xin ini menceritakan Go Ha Jin (IU) yang bangun pada tahun 941 dalam tubuh Hae Soo. Ia terlibat hubungan rumit dengan banyak pangeran dari keluarga Wang yang berkuasa, selama pemerintahan Raja Taejo.

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea High Class 2021

3. Reunited Worlds (2017)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI