7 Pesona Tya Asisten Deddy Corbuzier, Sosok di Balik Kesuksesan Podcast Close The Door

Farah Nabilla Suara.Com
Senin, 06 September 2021 | 14:11 WIB
7 Pesona Tya Asisten Deddy Corbuzier, Sosok di Balik Kesuksesan Podcast Close The Door
Tya asisten Deddy Corbuzier. (YouTube/Deddy Corbuzier)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Bagi para penonton Podcast Close The Door di kanal YouTube Deddy Corbuzier, sudah barang tentu sering mendengan Deddy Corbuzier memanggil asistennya yang bernama Tya. Seperti apa sosoknya? Simak potret Tya asisten Deddy Corbuzier di kanal Youtube-nya.

Bukan hanya sebagai asisten, wanita bernama Paramita Listyasari ini ternyata juga bertindak sebagai produser dyang turut mengantar kesuksesan Podcast Deddy Corbuzier.

Meski jarang tersorot kamera saat di podcast, nama Tya ini beberapa kali disebut oleh Deddy Corbuzier dalam podcast Close The Door.

Potret Cantik Tya Asisten di Podcast Deddy Corbuzier (Instagram/@tyalistyasari_)
Potret Cantik Tya Asisten di Podcast Deddy Corbuzier (Instagram/@tyalistyasari_)

Sosok cantik Tya juga berhasil membuat penasaran penonton podcast Deddy Corbuzier. Tya tampaknya menjadi satu-satunya perempuan yang berada di tim podcast Deddy Corbuzier. Yuk, intip potret cantik Tya asisten di podcast Deddy Corbuzier.

1. Lulusan Universitas Indonesia

Potret Cantik Tya Asisten di Podcast Deddy Corbuzier (Instagram/@tyalistyasari_)
Potret Cantik Tya Asisten di Podcast Deddy Corbuzier (Instagram/@tyalistyasari_)

Tya merupakan produser sekaligus asisten di podcast Close the Door milik Deddy Corbuzier yang tayang di YouTube. 

Wanita cantik ini ternyata merupakan lulusan Psikologi Universitas Indonesia. Tya sudah lulus sejak 2016 silam. Potret itu merupakan potret saat Tya wisuda.

2. Rajin Nge-Gym

Potret Cantik Tya Asisten di Podcast Deddy Corbuzier (Instagram/@tyalistyasari_)
Potret Cantik Tya Asisten di Podcast Deddy Corbuzier (Instagram/@tyalistyasari_)

Produser sekaligus asisten di podcast Deddy Corbuzier ini tampaknya juga selalu menjaga kesehatan dan kebugaran tubuhnya.

Baca Juga: Deddy Corbuzier Dikira Terlibat Kasus Narkoba, Saipul Jamil Minta Maaf

Untuk menjaga kebugaran, Tya rajin melakukan fitness di gym. Sesekali Tya juga tak lupa untuk mengabadikan aktivitasnya saat nge-gym.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI