9 Potret Aurel Hermansyah Ngidam Jajanan Kaki Lima, Atta Halilintar Borong 5 Gerobak!

Tinwarotul Fatonah Suara.Com
Sabtu, 04 September 2021 | 14:49 WIB
9 Potret Aurel Hermansyah Ngidam Jajanan Kaki Lima, Atta Halilintar Borong 5 Gerobak!
Aurel Hermansyah [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Atta Hadirkan 5 Gerobak Jajanan Kaki Lima

Momen Aurel Ngidam Jajanan Kaki Lima (YouTube/AH)
Momen Aurel Ngidam Jajanan Kaki Lima (YouTube/AH)

Atta Halilintar menghadirkan 5 gerobak jajanan kaki lima, di antaranya bakpao, kue putu, cilok, batagor dan es dawet. Padahal Aurel Hermansyah hanya menginginkan masing-masing satu bungkus. Hal itu dilakukan Atta juga untuk membantu pedagang kecil yang terdampak pandemi Covid-19.

5. Aurel Terharu Saat Melihat Kejutan Atta

Momen Aurel Ngidam Jajanan Kaki Lima (YouTube/AH)
Momen Aurel Ngidam Jajanan Kaki Lima (YouTube/AH)

Aurel Hermansyah tak menyangka jika Atta Halilintar akan menghadirkan langsung gerobak jajanan kaki lima di rumahnya. Atta juga tampak romantis dengan menjemput sang istri sambil menggandengnya keluar rumah. Dengan dihadirkannya gerobak-gerobak tersebut, Aurel bisa bebas memilih jajanan kaki lima yang diinginkannya dan baby AH.

6. Aurel Sudah Lama Ngidam Bakpao

Momen Aurel Ngidam Jajanan Kaki Lima (YouTube/AH)
Momen Aurel Ngidam Jajanan Kaki Lima (YouTube/AH)

Gerobak yang pertama kali dikunjungi Aurel Hermansyah adalah bakpao. Rupanya Aurel telah mengidamkan bakpao tersebut sejak lama lantaran sering melihat gerobak penjualnya dalam perjalanan menuju rumah. Putri sambung Ashanty tersebut memilih bakpao rasa coklat.

7. Aurel Makan Semua Jajanan Kaki Lima

Momen Aurel Ngidam Jajanan Kaki Lima (YouTube/AH)
Momen Aurel Ngidam Jajanan Kaki Lima (YouTube/AH)

Aurel Hermansyah juga memesan batagor, cilok, dan kue putu. Aurel menyukai rasa batagor kampung yang dicicipinya dan tak lupa menambah sambal. Sedangkan Atta Halilintar terlihat menikmati cilok yang dimakannya langsung dari plastik dengan lidi. Keduanya juga tampak menikmati es dawet yang disajikan.

8. Aurel dan Atta Ajak Karyawan Makan Bersama

Baca Juga: Aurel Hermansyah Didoakan Netizen Melahirkan Anak Cacat, Ini Reaksi Atta Halilintar

Momen Aurel Ngidam Jajanan Kaki Lima (YouTube/AH)
Momen Aurel Ngidam Jajanan Kaki Lima (YouTube/AH)

Tak hanya Aurel dan Atta yang menikmati jajanan kaki lima, para karyawan pun ikutan kenyang. Atta juga berpesan agar karyawannya mencoba semua makanan yang telah dihadirkannya tanpa pilih kasih. Sesekali Atta dan Aurel mengajak para karyawan berbincang yang memperlihatkan tidak adanya jarak di antara mereka.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI