
Sebagai tuan rumah yang baik, Irwan dan Maia langsung menyambut para tamu, yaitu Greysia, Apriyani, Eng Hian, dan Anthony Sinisuka Ginting.
5. Berbincang sejenak

Dalam ruangan yang mewah itu, Irwan, Maia, para atlet dan pelatih sejenak berbincang-bincang sebelum sampai ke acara inti.
6. Greysia Polii mendapatkan jam tangan mewah

Nah, ini acara intinya. Greysia mendapatkan jam tangan mewah dari Irwan Mussry. Seru banget ya dapat jam tangan dari pemilik perusahaannya secara langsung!
7. Apriyani tampak sumringah

Rona kebahagiaan tampak jelas di wajah Apriyani saat berfoto dengan memegang jam tangan pemberian Irwan Mussry.
Nah, itu dia momen Irwan Mussry beri hadiah mewah ke Greysia Polii dan Apriyani Rahayu. Patut diapresiasi ya! Soalnya, pemberian seperti ini tentu akan bikin atlet Indonesia makin semangat untuk menjadi juara dalam ajang olahraga tingkat internasional.
Kontributor : Chandra Wulan
Baca Juga: Sebut Maia Estianty Ratu Pencitraan, Ahmad Dhani: Banyak Ibu-ibu Pejabat yang Tahu