Suara.com - Edhi Baskoro Yudhoyono baru saja melangsungkan wisudanya untuk gelar doktor di Institut Pertanian Bogor (25/8). Simak momen Ibas Yudhoyono wisuda doktor secara online berikut ini.
Ibas menjadi mahasiswa program doktor manajemen bisnis angkatan 12 dengan melakukan disertasi berjudul "Strategi Pembiayaan dan Investasi untuk Pengembangan Pariwisata Terpadu yang Berkelanjutan dan Inklusif".
Wisuda ini dilangsungkan secara daring menjadi salah satu kebanggaan bagi DPR RI dari Fraksi Partai Demokrat. Prof DR Ir M Syamsul Maarif M. Eng menjadi salah satu orang yang memuji keberhasilan Ibas untuk mencapai gelar doktornya ini.
Inilah momen Ibas Yudhoyono wisuda doktor, ini dia ulasannya :
1. Momen yang sangat membahagiakan ini tentu Ibas Yudhoyono raih dengan perjuangan yang sangat keras, siapa sangka itu mampu mendapatkan predikat Summa Cumlaude.
![Momen Ibas Yudhoyono Wisuda Doktor. [Instagram/ruby_26]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/08/26/79458-momen-ibas-yudhoyono-wisuda-doktor.jpg)
2. Banyak yang memuji tentang upaya yang dilakukan untuk penelitiannya karena penelitian tugas akhir milik Ibas ini mencakup analisis yang sangat luas. Tidak seperti kalangan politikus lainnya.
![Momen Ibas Yudhoyono Wisuda Doktor. [Instagram/ruby_26]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/08/26/59231-momen-ibas-yudhoyono-wisuda-doktor.jpg)
3. Ternyata Ibas mengambil judul tugas akhir ini karena belum ada studi yang mengkaji secara khusus tentang strategi pembiayaan dan investasi untuk pengembangan pariwisata, terpadu dan berkelanjutan.
![Momen Ibas Yudhoyono Wisuda Doktor. [Instagram/ruby_26]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/08/26/53107-momen-ibas-yudhoyono-wisuda-doktor.jpg)
4. Bentuk pencapaian Ibas ini menjadi momen yang membahagiakan untuk keluarga besar dan keluarga kecilnya terutama sang istri.
![Momen Ibas Yudhoyono Wisuda Doktor. [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/08/26/18078-momen-ibas-yudhoyono-wisuda-doktor.jpg)
5. Siti Ruby Aliya Rajasa selaku istri dari Ibas Yudhoyono juga mempersiapkan momen ini dengan sangat totalitas.
Baca Juga: Ibas Sebut 'Failed Nation', Politisi PKB Cemes Balik: Mungkin Ibas Abis Nonton Drakor
![Momen Ibas Yudhoyono Wisuda Doktor. [Instagram/ruby_26]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2021/08/26/26090-momen-ibas-yudhoyono-wisuda-doktor.jpg)
6. Ternyata kebaya yang digunakannya Ruby tidak dipilihnya secara acak, iya memilih warna biru karena menyesuaikan dengan warna almamater dari IPB.