Mahar yang diserahkan Rizky Billar ke Lesti Kejora untuk pernikahan mereka mencapai nilai yang sangat fantastis, yaitu sejumlah 72.300 USD. Angka mahar tersebut merupakan tanggal pertemuan mereka berdua.
Itu tadi potret seserahan pernikahan Lesti Kejora yang berasal dari beberapa brand fashion ternama dunia.
Kontributor : Agatha Vidya Nariswari