Rossa, Kunto Aji, Dipha Barus Kolaborasi Zamrud Khatulistiwa untuk HUT Indonesia

Jum'at, 13 Agustus 2021 | 16:35 WIB
Rossa, Kunto Aji, Dipha Barus Kolaborasi Zamrud Khatulistiwa untuk HUT Indonesia
Preskon virtual aransemen baru lagu Zamrud Khatulistiwa yang dihadiri Rossa, Kunto Aji, Dipha Barus, Aurelie Moeremans dan Rayi RAN.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Saat ini, lagu yang telah diaransemen ulang oleh Dipha Barus dan dinyanyikan bersama oleh Rossa, Kunto Aji, Rayi Putra dan Aurelie, saat ini hanya dapat diakses di Resso. Tapi rencananya penampilan para artis ini bisa dilihat di saluran televisi RCTI pada 24 Agustus 2021.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI