Onadio Leonardo Umumkan Istrinya Hamil Anak ke-2

SumarniIsmail Suara.Com
Jum'at, 06 Agustus 2021 | 21:47 WIB
Onadio Leonardo Umumkan Istrinya Hamil Anak ke-2
Onadio Leonardo dan istri, Beby Prisillia. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Seperti diketahui, Onadio Leonardo resmi menikah dengan Beby Prisillia pada 29 Juni 2019.

Lalu pada 26 September 2019, mereka dikaruniai anak pertama. Si kecil diberinama Juan Gianluca Leonardo Wage.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI