Masih Ingat dengan 7 Potret Masa Muda Artis Taiwan Ini? Pemain Meteor Garden Manglingi

Farah Nabilla Suara.Com
Jum'at, 30 Juli 2021 | 07:31 WIB
Masih Ingat dengan 7 Potret Masa Muda Artis Taiwan Ini? Pemain Meteor Garden Manglingi
Masa Muda Artis Taiwan. Barbie Hsu
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Masa Muda Artis Populer Taiwan [Instagram]
Masa Muda Artis Populer Taiwan [Instagram]

Ini lah penampilan Joe Chen di masa remaja, sudah sangat percaya diri sekali ya untuk berpose di depan kamera. Joe Chen namanya semakin melambung tinggi karena sukses membintangi film berjudul Twins 100% Senorita di tahun 2004 silam.

5. Angela Chang

Masa Muda Artis Populer Taiwan [Instagram]
Masa Muda Artis Populer Taiwan [Instagram]

Sangat menggemaskan sekali ya paras dari Angela Chang ini, dengan rambut lurus dan poni khasnya manambah paras Angela semakin lucu. Ternyata Angela Chang dulu sukses membintangi film At The Dolphin Bay dan My MVP Valentine.

6. Penny Lin

Masa Muda Artis Populer Taiwan [Instagram]
Masa Muda Artis Populer Taiwan [Instagram]

Simpul senyuman dari Penny Lin ini memang tidak berubah sejak dulu sampai sekarang ya. Penny Lin yang pernah membintangi film Twins 100% Senorita.

7. Ruby Lin

Masa Muda Artis Populer Taiwan [Instagram]
Masa Muda Artis Populer Taiwan [Instagram]

Mengalihkan perhatian sekali ya paras Ruby Lin semasa mudanya ini, dengan rambut lurus yang terurai menambah kesan anggun dan mempesona. Berperan sebagai Xia Ziwei di film Putri Huan Zhu namanya Ruby Lin semakin di kenal banyak orang.

Para penggemar drama tahun 80-90an pasti teringat dengan serial televisi yang masih mendominasi hiburan mereka. Dengan melihat masa muda artis Taiwan ini kalian menyukai film yang mana nih ? 

Kontributor : Sofia Ainun Nisa

Baca Juga: Vivian Hsu Perlihatkan Wajah Bayi Dalam Rahimnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI