Suara.com - Sederet artis punya bakat tersembunyi berikut ini sukses membuat penggemar terkejut. Usut punya usut, mereka tak cuma piawai berakting dan menyanyi.
Para pesohor Hollywood ini dikenal punya kemampuan lain di bidang yang jauh dari profesinya di industri hiburan. Mulai dari membuat tato hingga main pisau.
Penasaran siapa saja? Berikut daftar artis punya bakat tersembunyi.
1. Elliot Page

Artis Elliot Page rupanya punya bakat tersembunyi yang cukup unik yakni bisa beraksi bak pemain sirkus profesional. Wah, seperti apa tuh?
Bintang Umbrella Academy ini bisa melempar tiga bola sekaligus. Selain itu,ia juga mengendalikan bola tersebut dengan mengubah arah dan bentuk lemparannya.
2. Kendall Jenner

Dikenal pandai berlenggak-lenggok di runway, Kendall Jenner rupanya punya bakat unik yang jarang diketahui.
Perempuan 25 tahun ini ternyata jago mengeluarkan bunyi mirip kicauan burung dari mulutnnya.
Baca Juga: 5 Aktor Dibayar Lebih Tinggi dari Pemeran Utama, Ada yang Sampai 20 Kali Lipat
3. Mark Ruffalo