Terpukul Ibu Tiada, Amanda Manopo : Begitu Cepat Mami Dipanggil Tuhan

Senin, 26 Juli 2021 | 14:01 WIB
Terpukul Ibu Tiada, Amanda Manopo : Begitu Cepat Mami Dipanggil Tuhan
Amanda Manopo bersama ibu, Henny Manopo. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sementara itu petugas yang menggali kubur Henny Manopo terlihat lengkap mengenakan busana APD.

Baru setelah selesi dikubur, Amanda Manopo mendekati pusara makam sang ibu untuk meletakan buket bunga. Di sana, tangis pesinetron Ikatan Cinta ini pecah.

Dengan terisak, Amanda Manopo memeluk foto sang ibu sambil sesekali mengusap batu nisan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI