4 Rumah Artis yang Berprofesi Dokter, Tompi Jarang Disorot!

Yohanes Endra Suara.Com
Sabtu, 24 Juli 2021 | 11:57 WIB
4 Rumah Artis yang Berprofesi Dokter, Tompi Jarang Disorot!
Penyanyi Tompi ketika ditemui saat acara perilisan single dan film pendek terbaru Andien Aisyah 'Selamat Jalan Kekasihku' di Senopati, Jakarta Selatan, Jumat (28/5/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Rumah Artis Berprofesi Dokter (Instagram/@reisabrotoasmoro)
Rumah Artis Berprofesi Dokter (Instagram/@reisabrotoasmoro)

Melalui akun Instagram, Reisa sering menunjukkan penampakan rumahnya. Ruang keluarga Reisa memiliki jendela yang lebar dengan pemandangan kolam renang. Rumah Reisa juga memiliki gazebo bernuansa Jawa dengan ukiran kayu dan lampu gantung. Di sekeliling gazebo, terdapat taman yang cukup asri. Rumah yang didominasi sentuhan warna putih dan cokelat tersebut juga memiliki ruang belajar yang asyik untuk anak-anaknya. Sedangkan untuk ruang makan, meja marmer di rumah Reisa tampak cukup mencolok.

4. Lula Kamal

Rumah Artis Berprofesi Dokter (Instagram/@lulakamaldr)
Rumah Artis Berprofesi Dokter (Instagram/@lulakamaldr)

Aktris dan pembawa acara Lula Kamal dikenal sebagai dokter yang kerap mengikuti kegiatan sosial. Ia pernah mengenyam pendidikan di Fakultas Kedokteran Trisakti dan King's College London. Lula Kamal pernah menyempatkan diri berfoto di depan rumahnya yang dihiasi tanaman-tanaman dalam pot, salah satunya bunga anggrek.

Rumah Artis Berprofesi Dokter (Instagram/@lulakamaldr)
Rumah Artis Berprofesi Dokter (Instagram/@lulakamaldr)

Sedangkan saat merayakan lebaran tahun ini, Lula Kamal membagikan potret keluarga di ruang makan dengan pemandangan hijau taman yang tampak melalui jendela besar rumahnya. Sebuah gazebo kayu juga terlihat berada di taman tersebut.

Wah ternyata rumah para artis yang sekaligus berprofesi dokter keren-keren ya guys! Bagaimana menurutmu?

Kontributor : Neressa Prahastiwi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI