Rizki DA Rayakan Anniversary Pernikahan, Benda yang Dipegang Nadya Mustika Bikin Salfok

Yohanes Endra Suara.Com
Sabtu, 17 Juli 2021 | 17:52 WIB
Rizki DA Rayakan Anniversary Pernikahan, Benda yang Dipegang Nadya Mustika Bikin Salfok
Istri Rizki DA, Nadya Mustika Rahayu [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Pempers, Nadya nya grogi dikasih kejutan, pokoknya aku senang banget," timpal lainnya.

Anniversary pernikahan Rizki DA dan Nadya Mustika. (Instagram)
Anniversary pernikahan Rizki DA dan Nadya Mustika. (Instagram)

Sementara itu, beberapa rekan artis dan netizen ikut berbahagia melihat momen bahagia antara Rizki DA dan Nadya Mustika.

"MaasyaaAllaaaahh alhamdulillah alhamdulillaaah alhamdulillaaaaaahhhhh.. Ikut berbunga-bunga akutuuuhh deeeeeekk, bahagia terus yaaa kalian," tulis Fida.

"Alhamdulillah, gitu dong kiii, jaga terus keluargamu. Jaga selalu keluargamu, bahagiakan istrimu muliakan istrimu insya Allah ridho Allah ridho orang tua slalu mengalir. Insya Allah bahagia dan selalu diberikan keberkahan. Jaga Nadya dan syaki," komentar netizen.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI