10 Potret Transformasi Glenca Chysara yang Baru Ulang Tahun, Pede Manggung Sejak Kecil

Kamis, 15 Juli 2021 | 16:46 WIB
10 Potret Transformasi Glenca Chysara yang Baru Ulang Tahun, Pede Manggung Sejak Kecil
Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Aktris Glenca Chysara baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke-26 pada Rabu (14/7/2021) lalu. Berikut potret trasnformasi Glenca Chysara dari tahun ke tahun.

Glenca Chysara membagikan momen hari spesialnya lewat unggahan Instagra. Ia terlihat merayakan ulang tahun bersama sejumlah teman dan lawan mainnya di Ikatan Cinta, Rendy Jhon.

Pesinetron yang kini melejit karena perannya di Ikatan Cinta ini ternyata tertarik di dunia hiburan sejak kecil lho. Untuk lebih jelasnya, simak potret transformasi Glenca Chysara berikut ini.

1. Seperti inilah potret Glenca Chysara semasa kecil. Ia terlahir di keluarga dengan latar belakang seni. Ayahnya, Rudy Chysara, merupakan seorang penyanyi

Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)
Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)

2. Selain itu, Glenca Chysara juga merupakan keponakan dari artis ternama yakni Poppy Bunga

Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)
Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)

3. Kini malang melintang di layar kaca, perempuan kelahiran Jakarta ini sudah memulai kiprahnya di dunia hiburan sejak usia 12 tahun. Inilah pesona Glenca Chysara saat manggung semasa kecil dulu. Aura bintangnya sudah terpancar kan?

Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)
Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)

4. Ia mewarisi kemampuan berpose di depan kamera dari sang ibu, Indah Syla, yang dulunya merupakan seorang model

Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)
Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)

5. Sebelum eksis sebagai aktris sinetron, Glenca telah menapaki dunia tarik suara. Saat beranjak remaja Glenca membawakan lagu Akulah Wanitaku dan Dimanakah.

Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)
Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)

6. Ia juga pernah merilis single solonya berjudul Pembalut (Pemuda Banyak Mulut). Kiprah Glenca Chysara di dunia tarik suara makin kuat setelah ia bergabung ke grup JKT48

Baca Juga: Tumben Murah, Amanda Manopo Bikin Kaget Syuting Pakai Baju Rp145 Ribu

Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)
Potret transformasi Glenca Chysara. (Instagram/glencachysaraofficial)

7. Setelah keluar daru grup JKT48, Glenca membentuk duo 2 Angels bersama Cleopatra Djapri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI