Sesumbar Injak Kepala Pengguna Narkoba, Jennifer Jill Jadi Pecandu di 2017

Rabu, 14 Juli 2021 | 20:43 WIB
Sesumbar Injak Kepala Pengguna Narkoba, Jennifer Jill Jadi Pecandu di 2017
Jennifer Jill usai menjalani pemeriksaan kesehatan di Polres Jakarta Barat, Kamis (18/2/2021). [Evi Ariska/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"(Melalui rehabilitasi) ada stimulus bagaimana mengurangi keinginan terhadap pencetus yang nantinya bisa kambuh lagi," imbuhnya.

Sekarang, dengan keadaan Jennifer Jill yang rehabilitasinya dihentikan, kondisi sang pebisnis tidak stabil.

"(Kondisinya) sangat tidak kondusif. Makanya dari awal kami mengharapkan seseorang yang sudah direhabilitasi (pengobatan) tidak boleh dihentikan," katanya.

Dampak ketidakstabilan itu adalah saat Jennifer Jill yang disebut sempat mengalami sakau.

"Sakau itu jadi salah satu faktor. Seseorang yang harusnya stabil (direhabilitasi) menjadi tidak stabil," tuturnya.

Untuk itu pengacara Jennifer Jill berharap kliennya bisa keluar dari penjara dan kembali direhabilitasi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI