Berbicara kepada Melaney Ricardo dalam vlog-nya, Kalina mengatakan Azka lah yang pertama kali menghubunginya untuk memberi selamat.
"Azka bilang 'im so happy and congratulation'. My dad told me," ujar Azka dalam telepon.
Kalina mengungkapkan bahwa putra pertamanya itu juga sangat mendukung hidupnya, mengaku Azka akan bahagia apabila sang ibu juga bahagia.