![Jordi Onsu [Suara.com/Evi Ariska]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/02/06/15823-jordi-onsu-suaracomevi-ariska.jpg)
8. Pemeran sinetron Saras 008 yang terakhir adalah aktris legendaris Yati Octavia sebagai Bu Larasati di musim ketiga. Yati kini masih eksis di media sosial bersama sang suami yang dulunya juga seorang pesinetron, yaitu Pangky Suwito.

Itulah kabar terbaru dari para pemain Saras 008, masih ingat enggak nih?
Kontributor : Chandra Wulan