5 Selebriti Copot Hijab, Ada yang Baru Pakai Sebulan

Kamis, 17 Juni 2021 | 17:54 WIB
5 Selebriti Copot Hijab, Ada yang Baru Pakai Sebulan
Liza Aditya lepas hijab. [Kolase Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Sederet selebriti Tanah Air mendadak melepas jilbab yang mereka pakai selama ini. Ada yang permanen, tak sedikit pula hijab itu dipakai kembali.

Hingga pertengahan 2021 ini, setidaknya ada lima figur publik yang kedapatan melepaskan hijabnya. Beberapa diantaranya punya alasan melakukan hal tersebut.

Deretan artis ini mulai dari Elly Sugigi, Liza Aditya juga Sarita Abdul Mukti. Termasuk dua mantan istri aktor, yakni Henny Rahman dan Sherrin Tharia.

Lalu, seperti apa potret lima publik figur ini tanpa jilbab? Berikut ulasannya.

1. Sarita Abdul Mukti

Unggahan Sarita Abdul Mukti [Instagram/@queen_saritaabdulmukti]
Unggahan Sarita Abdul Mukti [Instagram/@queen_saritaabdulmukti]

Warganet geger usai melihat Sarita Abdul Mukti tak mengenakan hijab. Ibu Shafa Harris ini mengenakan topi dengan rambut yang panjang dan dikuncir satu.

"Trekking today," tulis model video klip Inka Christie ini di Instagram, Rabu (16/6/2021).

2. Elly Sugigi

Elly Sugigi dan Michele Ziudith [Instagram]
Elly Sugigi dan Michele Ziudith [Instagram]

Pesinetron sekaligus komedian Elly Sugigi termasuk yang pasang-copot jilbabnya.

Baca Juga: Asyik Liburan di Bogor, Ini 5 Foto Sarita Abdul Mukti Tanpa Hijab

Elly Sugigi memperlihatkan rambut panjang yang telah diwarnai. Penampilan itu rupanya sebagai bagian dari syuting sinetron.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI