6 Potret Jadul Pedangdut Tanah Air, Sudah Memesona Sejak Belia

Farah Nabilla Suara.Com
Selasa, 15 Juni 2021 | 19:06 WIB
6 Potret Jadul Pedangdut Tanah Air, Sudah Memesona Sejak Belia
Potret jadul pedangdut [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Peson para penyanyi dangdut masa kini memiliki style yang modern dengan berbagai gaya. Lalu kira-kira bagaimana ya dengan potret jadul pedangdut Tanah Air ini?

Make up dan gaun mewah sudah pasti jadi pelengkap dalam setiap penampilan para pedangdut kondang tanah air berikut. Tapi, bagaimana dengan masa muda para pedangdut ini? Apakah sudah mulai memperhatikan penampilan?

Simak potret jadul pedangdut Tanah Air berikut yang ternyata sudah memesona sejak belia.

1. Via Vallen

Potret jadul pedangdut [Instagram]
Potret jadul pedangdut [Instagram]

Via Vallen dalam foto ini masih nampak sangat muda ya dan dengan gaya poni samping, Via membagikan fotonya di akun Instagram-nya dan mengatakan pada tahun 2010 Via berangkat dari Surabaya ke Jakarta hanya untuk nonton acara sepak bola Indonesia vs Palestina. 

2. Nella Kharisma

Potret jadul pedangdut [Instagram]
Potret jadul pedangdut [Instagram]

Dengan gaya poni tengah dan dilengkapi dengan make up look-nya yang tajam dibagian mata menbuat Nella terlihat sangat memanglingkan. Pipi tembem Nella Kharisma saat muda ini khas banget.

3. Ayu Ting Ting

Potret jadul pedangdut [Instagram]
Potret jadul pedangdut [Instagram]

Foto Ayu semasa SMA ini ala-ala ABG pada zamannya bukan? Dengan pose senyumr dan gaya rambut panjangnya Ayu sudah cantik dan eksis sejak zaman SMA.

Baca Juga: Harga Seserahan Branded Lesti Kejora Dibahas, Tasnya Puluhan Juta Semua

4. Dewi Persik

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI