Selain Markis Kido, Ini 5 Tokoh dan Artis yang Meninggal karena Serangan Jantung

Farah Nabilla Suara.Com
Selasa, 15 Juni 2021 | 07:28 WIB
Selain Markis Kido, Ini 5 Tokoh dan Artis yang Meninggal karena Serangan Jantung
Tokoh dan Artis meninggal karena serangan jantung. Legenda pemain ganda Indonesia Markis Kido. [IG akun markis_kido11]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Ade Namnung

Presenter dan komedian Ade Namnung meninggal dunia karena serangan jantung pada tahun 2012 silam. Sebelum meninggal dunia, Ade Namnung menjalani perawatan intensif karena stroke dan pendarahan otak. Setelah seminggu dirawat, Ade meninggal dunia di usia 34 tahun.

5. Ashraf Sinclair

Ashraf Sinclair [Instagram]
Ashraf Sinclair [Instagram]

Suami Bunga Citra Lestari, Ashraf Sinclair meninggal dunia pada Februari 2020 lalu. Kepergian Ashraf membuat BCL syok berat karena malam itu ia tengah bercanda bersama sang suami. Ashraf Sinclair sempat dilarikan ke rumah sakit, namun ia dinyatakan meninggal dunia tak lama setelahnya akibat serangan jantung.

Itulah deretan artis yang meninggal karena serangan jantung. Semoga bisa jadi pelajaran untuk kita tetap menjaga kesehatan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI