Orangtua Meninggal Dunia, 5 Artis Ini Sedih Tak Mendampingi di Detik-detik Terakhirnya

Jum'at, 04 Juni 2021 | 16:54 WIB
Orangtua Meninggal Dunia, 5 Artis Ini Sedih Tak Mendampingi di Detik-detik Terakhirnya
Ria Ricis saat ditemui awak media di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (9/12). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Ditinggal orangtua meninggal dunia pasti menjadi titik terendah bagi seorang anak, termasuk sederet artis ini.

Apalagi, ada beberapa artis tak bisa dampingi orangtua di detik-detik kepergian mereka.

Terbaru, kabar duka datang dari Oki Setiana Dewi. Ayahnya meninggal dunia saat sang adik, Youtuber Ria Ricis tak mendampinginya.

Termasuk Ria Ricis, ada lima artis tak bisa dampingi orang tua saat meninggal. Berikut ini rangkumannya.

1. Ria Ricis

Ria Ricis saat ditemui di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (10/2/2021). [Matamata.com/Alfian Winanto]
Ria Ricis saat ditemui di Kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (10/2/2021). [Matamata.com/Alfian Winanto]

Kabar duka juga datang dari Oki Setiana Dewi dan Ria Ricis. Ayahnya meninggal dunia pada hari Jumat (4/6) ini. Ria Ricis sendiri diketahui sedang berada di Flores, NTT.

2. Mikha Tambayong

Mikha Tambayong dan Daniel Wenas di Pemakaman ibu Mikha Tambayong (Suara.com/Ismail)
Mikha Tambayong dan Daniel Wenas di Pemakaman ibu Mikha Tambayong (Suara.com/Ismail)

Mikha Tambayong amat terpuruk kala ibunya, Deva Tambayong meninggal dunia. Hal ini karena Mikha Tambayong tengah mempersiapkan tampil di acara Java Jazz pada tahun 2019 lalu.

Sejak awal ibundanya di Rumah Sakit, Mikha Tambayong selalu menemani ibunya. Namun, di detik-detik terakhir kepergian sang ibu Mikha Tambayong tak berada di sisinya.

Baca Juga: Ayah Ria Ricis dan Oki Setiana Dewi Meninggal dalam Keadaan Tidur

3. Nindy Ayunda

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI