Berani Jujur, 3 Artis Ini Hamil di Luar Nikah dengan Pasangan Beda Agama

Farah Nabilla Suara.Com
Kamis, 20 Mei 2021 | 14:30 WIB
Berani Jujur, 3 Artis Ini Hamil di Luar Nikah dengan Pasangan Beda Agama
Ilustrasi artis hamil di luar nikah - Beby Prisillia dan Onadio Leonardo [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Memiliki anak sebelum menikah memang jadi hal tabu bagi masyarakat Indonesia. Tapi deretan artis berikut tak sungkan untuk membagikan kisahnya hamil di luar nikah, bahkan dengan pasangan beda agama.

Simak daftar artis hamil di luar nikah yang blak-blakan menceritakan kisah hidupnya berikut ini.

1. Onadio Leonardo – Beby Prisillia

Onadio Leonardo secara terbka menceritakan kisah cintanya dengan sang istri, Beby Prisillia sampai akhirnya resmi menikah secara beda agama. Kata Onad, Beby hamil lebih dulu sebelum keduanya resmi menjadi sepasang suami dan istri. Saat menikah, Onad mengaku diterpa permasalahan dengan keluarga Beby karena hubungan mereka.

Onadio Leonardo dan istri, Beby Prisillia. [Instagram]
Onadio Leonardo dan istri, Beby Prisillia. [Instagram]

Meski begitu, pernikahan mereka akhirnya disetujui dan kini telah dikaruniai satu orang anak setelah menikah pada 2019 lalu.

“Emang berat awalnya, anak cewek mau nikah. Terus gue juga beda agama nikahnya. Udah hamil duluan, beda agama. Tadinya (keluarga) enggak setuju, ‘aku enggak mau datang ke pernikahan kamu’ ada lah. Intinya jodoh gue, akhirnya bokapnya luluh sih dan dateng, mamanya datang,” kata Onadio Leonardo dalam YouTube The Hermansyah A6.

2. Irene Agustine Hamil di luar nikah dengan mantan

Istri YouTuber Bimopd, Irene Agustine sempat mengungkapkan pengalaman pilu karena hamil duluan dengan mantan pacarnya yang beda agama.

DJ Irene Agustine dan Bimo Putra Dwitya atau Bimopd. Irene mengakui dirinya hamil di luar nikah. [Instagram/@irene_agustine]
DJ Irene Agustine dan Bimo Putra Dwitya atau Bimopd. Irene mengakui dirinya hamil di luar nikah. [Instagram/@irene_agustine]

Hal itu karena Irene mengandung hingga membesarkan putri cantiknya seorang diri sebelum bertemu dengan Bimo. Awalnya Irene merasa dilema karena ia harus meninggalkan agama yang dianutnya, yakni Islam kalau mau menikah dengan sang mantan. Namun, Irene memilih untuk tidak menuruti permintaan mantan pacarnya itu.

Baca Juga: Pacaran Beda Agama Berakhir Nyesek, Curhatan Wanita Ini Viral

Kini, Irene bertemu dengan pria yang mau menerima masa lalunya, Bimo yang sudah menikahinya sejak Agustus 2020 lalu. Keduanya telah dikaruniai seorang putra, Oliver Putra Moire pada Kamis, 13 Mei 2021.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI