Oki Setiana Dewi Jawab Kabar Jadi Istri ke-3 Ustaz Jefri Al Buchori

Sumarni Suara.Com
Selasa, 18 Mei 2021 | 17:40 WIB
Oki Setiana Dewi Jawab Kabar Jadi Istri ke-3 Ustaz Jefri Al Buchori
Aktris Oki Setiana Dewi saat ditemui di Kedutaan Besar Palestina, Jakarta Pusat, Senin (17/5/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Keputusan Umi Pipik membongkar masa lalu Ustaz Jefri Al Buchori setelah sekian lama meninggal dunia sendiri sempat menimbulkan perdebatan.

Hanya saja Umi Pipik menjamin sudah meridhoi suaminay menikah lagi. Dia pun menjalin hubungan baik dengan para madunya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI