"Tapi untuk pemeriksaan calon penggantin harus hadir karena ada bimbingan perkawinan," ucapnya.
Sementara ketika ditanya status Ayus Sabyan yang baru saja bercerai, Ahmad menjelaskan pihak laki-laki tidak memiliki masa idah berbeda dengan perempuan.
"Kalau untuk laki-laki tidak ada masa idah mungkin saja secara etika gak langsung nikah. Nunggu waktu berapa bulan itu hak dari dia sendiri," pungkasnya.