Aurel Hamil, Atta Halilintar Selalu Nangis Saat Telepon Ibunya

SumarniYuliani Suara.Com
Senin, 17 Mei 2021 | 10:18 WIB
Aurel Hamil, Atta Halilintar Selalu Nangis Saat Telepon Ibunya
Orangtua Atta Halilintar, Anofial Asmid dan Lenggogeni Faruk. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Bunda punya pengalamannya, mimi punya pengalamannya, mama aku punya pengalamannya. Itu seru banget aku jadi banyak ilmu, banyak dari dokter juga, lama-lama aku bisa jadi bidan kali ya," celetuk Atta Halilintar.

Seperti diketahui, Aurel Hermansyah kini tengah hamil anak pertama. Di usia lima minggu kehamilan, dia mengalami pendarahan karena kelelahan.

Saat ini, Aurel Hermansyah sedang beristirahat total. Rencananya putri sulung Anang Hermansyah ini akan memeriksakan kembali kandungannya ke rumah sakit hari ini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI