Naik Jet Pribadi, 3 Potret Sarwendah Boyong Anak ke Bali Tanpa Ruben Onsu

Jum'at, 07 Mei 2021 | 04:00 WIB
Naik Jet Pribadi, 3 Potret Sarwendah Boyong Anak ke Bali Tanpa Ruben Onsu
Sarwendah [Suara.com/Yuliani]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Sarwendah dan anak-anaknya (Instagram.com)
Sarwendah dan anak-anaknya (Instagram.com)

Ternyata Sarwendah tak hanya mengajak anak-anaknya. Ia juga memboyong orang tua dan saudaranya.

Tampak dalam rombongan tersebut, sang adik yang baru saja melahirkan itu juga ikut bergabung. Keluarga tersebut tampak antusias saat foto di dalam jet pribadi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI